28 Pejabat Eselon IV Abdya Dilantik, Berikut Daftarnya

Prosesi pelantikan 28 pejabat Eselon IV di lingkungan Pemkab Abdya, Jum'at (22/10/2021). Foto: Analisaaceh.com/Ahlul)

Analisaaceh.com, Blangpidie | Sebanyak 28 pejabat Eselon IV di lingkungan Pemerintah Kabupaten Aceh Barat Daya (Abdya) dilantik pada Jum’at (22/10/2021).

Pengambilan sumpah jabatan tersebut dilakukan oleh Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris Daerah Abdya, Salman Alfarisi, di Aula Kantor Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKSDM) setempat.

Dalam sambutannya, Salman berharap kepada seluruh yang dilantik dapat bekerja dengan lebih baik serta menjaga kepercayaan dalam rangka menjalankan tugas-tugas yang diberikan sesuai dengan fungsi masing-masing.

“Harapan saya kepada yang baru dilantik untuk tetap menjaga integritas dan jaga semagat serta menjadi orang-orang yang bermanfaat bagi lingkungan dan manusia lain,” harapnya.

Adapun 28 pejabat yang dilantik oleh Plt Sekda Abdya tersebut yakni:

1. Lidia Sartika, SKM (Kasubbag Umum pada Sekretariat DPRK Abdya).

2. Yuni Fitrian Sari, SE (Pj. Kasi Kurikulum dan Penilaian Paud pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan)

3. Sri Priyanningsih, ST (Kasi Sarana dan Prasarana Pembinaan Paud pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan).

4. Esi Fathma Nursyamsi, A.Md (Kasi Peserta Didik dan Pengembangan Karakter Pembinaan Paud pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan).

5. Saed Alwi, S.Pd (Kasi Kurikulum dan Penilaian Pembinaan Pendidikan Dasar pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan).

6. Sofyan, A.Md (Kasi Pendidik dan Tenaga Kependidikan Paud dan Pendidikan Non Formal Pendidikan dan Kebudayaan).

7. Saifuddin S.Pd (Kasi Pendidikan Tenaga Kependidikan Sekolah Menengah Pertama pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan).

8. Safrizal, S.Pd (Kasi Pariwisata Dinas Pendidikan dan Kebudayaan)

9. Nadia Hanoum, S.IP (Kasubbag Umum dan Kepegawaian pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan).

10. Rahmad Firmanto, A.Md (Kasi Perlindungan Sosial Korban Bencana Alam dan Sosial pada Dinsos).

11. Jiwanda A.Md (Pj. Kasubbag Keuangan Program dan Pelaporan pada Dinsos)

12. Berry Primadona, SE (Kasi Industri Agro Logam dan Hasil Hutan pada Disperindagkop).

13. Arif Fadillah, SH (Kasi Bina Pasar pada Disperindagkop).

14. Cut Hermalinda, A.Md (Kasi Pengelolaan Arsip Inaktif pada Dinas Perpustakaan dan Arsip).

15. Desi Haswita, S.STP (Kasubbag Umum dan Kepegawaian pada Dinas Perpustakaan dan Arsip).

16. Juridah, S.Mn (Kasi Penyuluhan dan Wilayatul Hisbah pada Satuan Polisi Pamong Praja dan WH).

17. Budiwan, S.IP, Msc, Mgt (Kasi Operasi dan Pengendalian pada Satuan Polisi Pamong Praja dan WH)

18. Syafrul, A.Md (Pj. Kasi Perlindungan Masyarakat pada Satuan Polisi Pamong Praja dan WH).

19. Ilyas, SH (Kasubbid Pengendalian Evaluasi dan Pelaporan pada Bappeda).

20. Faisal, SE (Kasubbid Perencanaan dan Pendanaan pada Bappeda).

21. Asnidar, S,Sos.I (Kasubbid Fasilitasi Profesi ASN pada BKPSDM).

22. Erwita, S.Kom (Kasubbid Kepangkatan pada BKPSDM)

23. Rizki Kharisma, S.STP (Pj. Kasubbid Pengembangan Karir dan Promosi pada BKPSDM).

24. Nila Hariana, SE (Pj. Kasubbag Keuangan Progam dan Pelaporan pada Sekretariat MPU).

25. Teuku Murtadha, SE (Pj. Kasubbag Umum dan Kepegawaian pada Sekretariat Kecamatan Susoh).

26. Yulita, S.Pd.I (Penyusunan Bahan Pembinaan Keagamaan pada Dinas Syariat Islam dan Pendidikan Dayah).

27. Sayuti, S.Pd (Penyusunan Bahan Pembinaan Masjid pada Dinas Syariat Islam dan Pendidikan Dayah).

28. Hafni, AMKL (Verifikator Keuangan pada Sekretariat DPRK).

(Ahlul)

Editor : Nafrizal
Rubrik : NEWS
Komentar
Artikulli paraprakTiga Pimpinan DPRA Dipanggil KPK
Artikulli tjetërHikayat Aceh Masuk Nominasi MoW