Categories: NEWS

392 Jemaah Haji Aceh Kloter 1 Tiba di Banda Aceh

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Sebanyak 392 jemaah haji Aceh yang tergabung dalam kelompok terbang (kloter) 01-BTJ telah tiba di Banda Aceh, Rabu (5/7/ 2023).

Ketua PPIH (Petugas Penyelenggara Ibadah Haji) Aceh, Azhari mengatakan bahwa jemaah kloter 1 sudah check out dari hotel di Mekah sejak Selasa, 4 Juli pukul 10.00 waktu setempat untuk diberangkatkan ke Jeddah dan tiba di bandara Sultan Iskandar Muda pada pukul 03.17 WIB.

“Jemaah kloter 1 yang terdiri ini dari 171 laki-laki dan 221 perempuan, berasal dari Banda Aceh, Aceh Besar, dan Pidie Jaya. Mereka berangkat dari bandar udara internasional King Abdul Aziz (JED) jam 15.18 Waktu Arab Saudi,” ujarnya.

Azhari juga mengatakan ada seorang jemaah dari Aceh Besar yang ditunda pulang bersama kloter 01-BTJ karena kehilangan paspor di Jeddah.

“Tapi, karena Surat Keterangan Pengganti Paspor (SKPP) sudah ada, ia akan pulang bersama jemaah kloter 03-BTJ nanti,” kata Azhari.

Kemudian Azhari juga menyebutkan ada duq jemaah kloter 1, yaitu Anwar Usman dan Al Marhamah yang mutasi ke kloter 04-BTJ, karena ada jemaah yang mutasi masuk dari Embarkasi Jakarta (JKS 72), yaitu Usman Ali dan Muhammad Sanusi Basyah.

Naszadayuna

Komentar

Recent Posts

Presiden Prabowo dan Pemerintah Aceh Diminta Awasi Pemulihan Hak Korban HAM

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Pemulihan hak-hak korban pelanggaran hak asasi manusia berat (PHB) di Aceh…

5 jam ago

UMKM Expo Abdya 2025, Ajang Lestarikan Seni dan Budaya Lokal

Analisaaceh.com, Blangpidie | Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Barat Daya (Abdya) melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan…

5 jam ago

Aceh Catat Investasi Rp4,16 Triliun pada Triwulan III 2025

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Pemerintah Aceh melalui Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu…

5 jam ago

Dua Nelayan Abdya Selamat Setelah 6 Hari Terombang-ambing di Laut Aceh Singkil

Analisaaceh.com, Blangpidie | Dua nelayan warga asal Gampong Pulau Kayu Kecamatan Susoh Kabupaten Aceh Barat…

2 hari ago

PBA dan MPI STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh Berhasil Kantongi Akreditasi Unggul dan Baik Sekali

Analisaaceh.com, Meulaboh | Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Teungku Dirundeng Meulaboh meraih capaian baru dalam…

2 hari ago

Mualem Tetapkan Pedoman Reparasi Korban Konflik Aceh

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Pemerintah Aceh resmi menetapkan Pedoman Pelaksanaan Reparasi Penyelesaian Non-Yudisial Pelanggaran HAM…

3 hari ago