Categories: NEWSPERISTIWASUMUT

Diduga Terobos Plang Perlintasan Kereta, Pengemudi Betor dan Penumpang Tewas

Analisaaceh.com, Medan | Dua orang tewas dalam kecelakaan di perlintasan kereta api, Jl AR Hakim, Medan, Sumut. Kedua korban itu diketahui adalah pengemudi becak motor dan penumpangnya, Sabtu (26/10/2019).

Sementara itu, Kanit Lantas Polsek Medan Area Iptu M Simanjuntak mengatakan, kecelakaan terjadi karena becak motor menerobos palang lintasan rel.

“Padahal Palang sudah turun diterobosnya aja. Dia melawan arah harusnya ke kiri, ini ke kanan arah ke Jalan Wahidin,” ujarnya.

Dari peristiwa itu Kedua korban tersebut langsung tewas di lokasi kejadian. Becak motor juga hancur tertabrak kereta. Kedua korban sudah dievakuasi dari lokasi.

“Sudah ditangani oleh Satlantas Polrestabes Medan. Tadi kita dari Polsek membantu di awal,”kata Simanjuntak.

Akibat Kecelakaan ini membuat pengguna jalan dan warga di sekitar lokasi berkerumun.

Redaksi

Editor Analisaaceh.com

Komentar

Recent Posts

Ini Penjelasan ESDM Aceh, Kajian Hidrogeologi dan Hidrometeorologi terhadap Fenomena Kekeringan di Lhoknga

Analisaaceh.com, Aceh Besar | Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Aceh, Ir. Mahdinur, MM…

22 jam ago

Seorang Nenek di Langsa Diduga Jadi Korban Perampokan

Analisaaceh.com, Langsa | Chairani (63) seorang wanita berusia lanjut warga Gampong Timbang Langsa Kecamatan Langsa…

1 hari ago

Ratusan Rohingya Dipindahkan dari BMA Banda Aceh

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Ratusan etnis Rohingya yang sebelumnya telah menempati Balai Meseuraya Aceh (BMA)…

2 hari ago

Pertanahan Kota Langsa Gelar Seminar Seni Jurnalistik Era Digital

Analisaaceh.com, Langsa | Kantor Pertanahan Kota Langsa menggelar seminar strategi komunikasi di lingkungan instansi setempat…

2 hari ago

PJ Gubernur Aceh Lantik Azhari Sebagai PJ Wali Kota Subulussalam

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Penjabat Gubernur (PJ) Aceh Bustami Hamzah melantik Azhari sebagai Penjabat Wali…

3 hari ago

25 Anggota PPK Kota Langsa Dilantik

Analisaaceh.com, Langsa | Sebanyak 25 anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dalam wilayah Kota Langsa untuk…

3 hari ago