Categories: MANCANEGARANEWS

Gempa Bermagnitudo 7,5 Guncang Alaska, Peringatan Tsunami Dikeluarkan

Analisaaceh.com | Gempa bumi bermagnitudo 7,5 mengguncang Alaska, Amerika Serikat, Senin malam waktu setempat atau Selasa (20/10/2020) pagi WIB.

Badan Survei Geologi Amerika Serikat (USGS) menyebutkan, gempa bumi terjadi pukul 20.54 waktu setempat, bertitik pusat di 91 kilometer sebelah tenggara Sand Point, Alaska, dengan kedalaman 40,1 kilometer.

National Oceanic and Atmospheric Administration (NOAA) mengeluarkan peringatan tsunami pascagempa.

Peringatan tsunami mencakup sebagian besar pantai selatan negara bagian AS, termasuk Semenanjung Alaska serta Kepulauan Aleut.

Belum ada keterangan mengenai korban jiwa atau kerusakan akibat gempa ini.

Sumber: iNews.id

Redaksi

Editor Analisaaceh.com

Komentar

Recent Posts

Anies – Muhaimin Ucapkan Terimakasih ke Masyarakat Aceh

Analisaaceh.com , Banda Aceh | Mantan calon presiden (Capres) Anies Baswedan dan calon wakil presiden…

1 jam ago

Warga Melaporkan Pengguna Narkoba via WhatsApp, 6 Pelaku diCiduk

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Menindaklanjuti laporan warga, Satres Narkoba Polresta Banda Aceh melakukan penindakan dan…

1 jam ago

Harga Anjlok Hingga Sepi Pembeli, Nelayan Lampulo Terpaksa Buang Ikan

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Harga ikan di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Lampulo tergolong murah, sehingga…

1 hari ago

KIP Langsa Tetapkan Perolehan Kursi Calon DPRK Terpilih

Analisaaceh.com, Langsa | Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kota Langsa menetapkan perolehan kursi partai dan 25…

1 hari ago

Bayi Laki-laki Ditemukan Warga di Dalam Kamar Mandi Masjid di Langsa

Analisaaceh.com, Langsa | Warga di sekitar Masjid Baiturrahman, Gampong Buket Meutuah, Kecamatan Langsa Timur, Kota…

1 hari ago

LPSE Error, KAPPRA Lakukan Protes di Depan Kantor Gubernur

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Massa dari Kesatuan Aksi Pemuda Peduli Rakyat Aceh (KAPPRA) melakukan protes…

1 hari ago