Categories: NEWSPEMERINTAH ACEH

Gubernur Nova Jemput Kedatangan Menteri Investasi di Aceh

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Gubernur Aceh, Nova Iriansyah, menjemput kedatangan Menteri Investasi Republik Indonesia, Bahlil Lahadalia, di Bandara Sultan Iskandar Muda Blang Bintang Aceh Besar, Ahad, 16 Mei 2021.

Hadir dalam penjemputan itu Kajati Aceh, Asisten II Sekda Aceh, Anggota DPR Aceh, Irdam Iskandar Muda, Kabinda Aceh, Komandan Brimob Polda Aceh, Kepala Badan Pengelolaan Keuangan Aceh, Kepala DPMPTSP, Kepala Biro Humas dan Protokol Setda Aceh dan pihak Kadin Aceh.

Kepada Bahlil, Gubernur Nova melaporkan sejumlah kemajuan investasi di Aceh. Di antaranya adalah komitmen Uni Emirat Arab berinvestasi di Pulau Banyak Aceh Singkil serta tawaran Menko Marivest, Luhut Binsar Panjaitan untuk membangun pusat investasi halal di Kawasan Industri Aceh di Ladong Aceh Besar.

“Masyarakat Aceh sudah sangat welcome terhadap masuknya investasi. Dengan dukungan pak menteri, Insya Allah pembangunan perekonomian juga akan bertumbuh di Aceh,” kata Nova.

Bahlil sendiri menyebutkan pihaknya siap membantu Aceh, agar daerah Serambi Makkah bisa menjadi daerah investasi baru di Sumatera.

Redaksi

Editor Analisaaceh.com

Komentar

Recent Posts

Tabrakan Maut di Aceh Selatan, Tiga Orang Meninggal Dunia

Analisaaceh.com, Tapaktuan | Tiga warga Aceh Selatan meninggal dalam musibah kecelakaan lalu lintas bertabrakan dengan…

6 jam ago

Bea Cukai Langsa Amankan Rokok dan Barang Ilegal Senilai Rp 14 Miliar

Analisaaceh.com, Langsa | Bea Cukai Langsa mengamankan ratusan rokok dan barang impor ilegal dengan total…

10 jam ago

Cuaca Ekstrim Terjang Aceh Selatan, Belasan Rumah Rusak Tertimpa Pohon

Analisaaceh.com, Tapaktuan | Hujan deras disertai angin kencang yang melanda wilayah Kabupaten Aceh Selatan, mengakibatkan…

11 jam ago

Inspektorat Aceh Utara Batal Lakukan Pemeriksaan, Geuchik Punti Mendadak Sakit

Analisaaceh.com, Lhoksukon | Inspektorat Kabupeten Aceh Utara terpaksa harus menunda inspeksi lapangan atas permintaan audit…

13 jam ago

5 Kg Barang Bukti Sabu Dimusnahkan di Kota Langsa

Analisaaceh.com, Langsa | Sebanyak 5.226 gram barang bukti narkotika jenis sabu dari 4 kasus peredaran…

13 jam ago

Polisi Tangkap 5 Terduga Pengedar dan Pemakai Narkoba di Aceh Selatan

Analisaaceh.com, Tapaktuan | Polisi menangkap lima orang yang diduga sebagai pengedar dan pengguna narkotika jenis…

16 jam ago