Ini Jadwal Imsakiyah Puasa Ramadhan 1442 Hijriah Tahun 2021

Ini Jadwal Imsakiyah Puasa Ramadhan 1442 Hijriah Tahun 2021
foto : freepik.com

Analisaaceh.com | Puasa Ramadhan 1442 Hijriah sebentar lagi akan segera tiba dan dijalankan oleh seluruh umat Islam. Selama sebulan penuh akan menjalankan ibadah puasa Ramadhan 2021 tahun ini seperti biasanya.

Dalam menjalan ibadah tersebut, tentunya tidak terlepas dari imsakiyah atau jadwal dilaksanakannya puasa khususnya pada tahun 2021, baik menurut Kementerian Agama (Kemenag), Muhammadiyah maupun NU.

Sebelumnya PP Muhammadiyah telah menetapkan 1 Ramadhan 1442 H jatuh pada 13 April 2021. Sementara versi pemerintah akan diumumkan setelah sidang isbat yang akan digelar pada 12 April 2021.

Dirjen Bimbingan Masyarakat Islam Kementerian Agama RI, Kamaruddin Amin mengatakan, penetapan jadwal puasa dilakukan dalam sidang isbat, untuk tahun sidang isbat dilakukan pada 12 April 2021.

“Sidang isbat untuk menentukan awal Ramadhan 1442 H akan dilakukan 12 April 2021,” katanya.

Sementara itu, Pengurus Pusat (PP) Muhammadiyah telah mengeluarkan maklumat tentang penetapan hasil hisab Ramadhan, Syawal, dan Zulhijah yang menetapkan 1 Ramadhan 1422 Hijriah jatuh pada 13 April 2021.

Awal waktu subuh dan imsak dalam jadwal imsakiyah menurut Muhammadiyah pada tahun ini dihitung sesuai dengan kriteria awal waktu subuh hasil Munas Tarjih Muhammadiyah ke-31 tahun 2020. Yaitu awal waktu subuh ditentukan ketika ketinggian matahari berada dalam posisi minus delapan belas derajat.

Oleh karena itu waktu imsak dan subuh dalam jadwal imsakiyah Muhammadiyah tahun ini kemungkinan ada perbedaan dengan jadwal imsakiyah yang dihisab lembaga lain yang masih mematok awal waktu subuh dalam ketinggian minus 20 derajat.

Bagi yang berminat mendapatkan jadwal imsakiyah Ramadhan 1442 Hijriah tahun 2021 yang telah dikeluarkan oleh Kemenag dan Muhammadiyah dapat didowload pada link berikut ini.

https://bimasislam.kemenag.go.id/jadwalimsakiyah

Aceh – Banda Aceh imsakiyah_1442H_BANDA-ACEH

Sumatera Utara – Medan imsakiyah_1442H_MEDAN

Sumatra Barat – Padang imsakiyah_1442H_PADANG PDF

Riau – Pekanbaru imsakiyah_1442H_PEKANBARU

Jambi imsakiyah_1442H_JAMBI

Sumatra Selatan – Palembang imsakiyah_1442H_PALEMBANG

Bengkulu imsakiyah_1442H_BENGKULU

Lampung – Bandar Lampung imsakiyah_1442H_BANDARLAMPUNG

Kepulauan Bangka Belitung – Pangkalpinang imsakiyah_1442H_PANGKAL-PINANG

Kepulauan Riau – Tanjungpinang imsakiyah_1442H_TANJUNG-PINANG

Banten – Serang imsakiyah_1442H_SERANG-BANTEN

DKI Jakarta imsakiyah_1442H_DKI JAKARTA

Jawa Barat – Bandung imsakiyah_1442H_BANDUNG

Jawa Tengah – Semarang imsakiyah_1442H_SEMARANG

DIY – Yogyakarta imsakiyah_1442H_YOGYAKARTA

Jawa Timur – Surabaya imsakiyah_1442H_SURABAYA

Bali – Denpasar imsakiyah_1442H_DENPASAR

Nusa Tenggara Barat – Mataram imsakiyah_1442H_MATARAM

Nusa Tenggara Timur – Kupang imsakiyah_1442H_KUPANG

Kalimantan Barat – Pontianak imsakiyah_1442H_PONTIANAK

Kalimantan Tengah – Palangka Raya imsakiyah_1442H_PALANGKARAYA

Kalimantan Selatan – Banjarmasin imsakiyah_1442H_BANJARMASIN

Kalimantan Timur – Samarinda imsakiyah_1442H_SAMARINDA

Kalimantan Utara – Tanjung Selor imsakiyah_1442H_TANJUNGSELOR

Sulawesi Utara – Manado imsakiyah_1442H_MANADO

Sulawesi Tengah – Palu imsakiyah_1442H_PALU

Sulawesi Selatan – Makassar imsakiyah_1442H_MAKASSAR

Sulawesi Tenggara – Kendari imsakiyah_1442H_KENDARI

Gorontalo imsakiyah_1442H_GORONTALO

Sulawesi Barat – Mamuju imsakiyah_1442H_MAMUJU-SULBAR

Maluku – Ambon imsakiyah_1442H_AMBON

Maluku Utara – Ternate imsakiyah_1442H_TERNATE

Papua Barat – Manokwari imsakiyah_1442H_MANOKWARI

Papua – Mimika imsakiyah_1442H_MIMIKA-PATENG

Papua – Jayapura imsakiyah_1442H_JAYAPURA

Editor : Nafrizal
Rubrik : TEKNOLOGI
Komentar
Artikulli paraprakGubernur Bicarakan Peluang Investasi di Bidang Energi Terbarukan dengan Perusahaan Energi UEA
Artikulli tjetërBanda Aceh Mulai Seleksi Kafilah MTQ