Categories: SEPAK BOLA

Kalahkan Monchengladbach, Bayern Kembali Mengamankan Posisi Puncak

Analisaaceh.com | Baru saja akan disalip oleh Dormund pada pertandingan yang berlangsung pada Sabtu, (13/6/2020), pasukan Die Roten kembali menjauhi posisinya dengan meraih 3 point.

Tidak seperti rivalnya melawan tim papan bawah. Kali ini tamu mereka adalah team yang tergolong tangguh di Bundesliga, yaitu Borussia Monchengladbach.

Penyerang muda Joshua Zirkzee yang sedang menggantikan posisi Lewandowski sebagai andalan Bayern Munchen, membuktikan kemampuannya dengan mencetak gol di menit 26.

Tim Monchengladbach dengan pemain lapis utama tidak mau tertinggal dan melakukan perlawanan, pressing pun terus dilakukan sampai berhasil mengimbangi permainan tuan rumah.

Alhasil mereka berhasil memanfaatkan gol bunuh Benjamin Pavard pada menit 37, skor bertahan sampai turun minum.

Setelah usai istirahat, kedua belah tim bermain imbang dengan penguasaan bola 50:50.

Akhirnya hasil manis di peroleh pasukan Bavarian pada menit 86, mantan bintang Schalke04 yang bernama Leon Goretzka berhasil mencetak gol dan memastikan kemenangan tim.

Hal ini membuat Bayern Munchen kembali mengamankan puncak dengan skor 73, sementara rivalnya Borussia Dormund memiliki point 66 di urutan kedua klasemen sementara.

Editor : Nafrizal
Rubrik : SEPAK BOLA
Redaksi

Editor Analisaaceh.com

Komentar

Recent Posts

Lima Ruko di Gampong Lambheu, Aceh Besar Terbakar

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Sebanyak lima ruko tempat usaha di Gampong Lambheu, Simpang Lampu Merah…

8 jam ago

Terima Aspirasi Masyarakat Trumon Raya, Abu Heri: Hal Ini akan jadi Prioritas Saya

Analisaaceh.com, Tapaktuan | Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) dari Fraksi Partai Aceh (PA), T.…

11 jam ago

KIP Lhokseumawe Sukses Gelar Debat Kedua Calon Wali Kota

Analisaaceh.com, Lhokseumawe | Komisi Independen Pemilihan (KIP) Lhokseumawe sukses menyelenggarakan debat kedua calon Wali Kota…

12 jam ago

Dispora Aceh Latih 100 Pemuda Jadi Entrepreneur Kreatif dan Inovatif

Analisaaceh.com, Lhokseumawe | Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Aceh bekerja sama dengan Development for…

13 jam ago

96 dan 52 TPS di Aceh Berpotensi Intimidasi dan Kekerasan

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Panitia Pengawasan Pemilihan Aceh (Panwaslih) Aceh memetakan potensi Tempat Pemungutan Suara…

14 jam ago

MPU Aceh Perbolehkan Pilih Kotak Suara Kosong

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Aceh telah mengeluarkan fatwa yang menyatakan bahwa…

15 jam ago