Categories: NEWS

Pasca Lebaran, Harga Bahan Pokok di Banda Aceh Masih Stabil

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Harga sejumlah kebutuhan pokok di Kota Banda Aceh masih stabil setelah hari raya Idul Fitri 1444 H, namun ada beberapa yang mengalami kenaikan lantaran stok bahan pokok tersebut mulai berkurang.

Untuk harga bawang putih dan bawang Aceh mengalami kenaikan, hanya saja cabai merah mengalami penurunan, sedangkan bahan pokok lainnya masih stabil.

Awis Karmi, salah satu pedagang di Pasar Al Mahirah, Lamdingin Banda Aceh mengatakan bahwa harga cabai merah saat ini dijual Rp18 hingga 20 ribu per kilogram setelah sebelumnya dijual dengan harga Rp25 per kilogram.

“Untuk harga cabai merah yang mengalami penurunan yang dijual dari Rp15 ribu hingga 20 ribu perkilogram dan bawang putih naik dari Rp28 ribu menjadi Rp35 ribu,” ujar Awis Karmi pada Jum’at(5/5/2023).

Sementara itu harga bawang Aceh mengalami kenaikan dari harga Rp28 menjadi Rp35 ribu perkilogram. Sedangkan bawang Medan masih berada di harga tetap yakni Rp12 ribu perkilogram. Sedangkan harga tomat masih dijual Rp8 ribu per kilogram. Begitu juga dengan cabai hijau dan beberapa bahan dapur lainnya.

“Untuk daya beli masyarakat mulai berkurang setelah lebaran ini,” tutupnya.

Naszadayuna

Komentar

Recent Posts

1015 Atlet Aceh Siap Mengikuti PON XXI Aceh-Sumut

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Sebanyak 1015 Atlet siap mengikuti Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 yang…

9 jam ago

Longsor dan Banjir di Aceh Selatan, 8.142 Jiwa Terdampak

Analisaaceh.com, Tapaktuan | Hujan deras yang mengguyur wilayah Kabupaten Aceh Selatan, mengakibatkan 19 gampong dalam…

10 jam ago

KIP Pastikan Tidak Ada Calon Bupati Independen Daftar Pilkada Abdya

Analisaaceh.com, Blangpidie | Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Barat Daya (Abdya) memastikan tidak ada Bakal…

10 jam ago

Mahasiswa Demo di Depan Kantor Gubernur, Minta Ketua BRA Dicopot

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Sejumlah massa yang tergabung dalam Aliansi Masyarakat Mahasiswa Peduli Perikanan Aceh…

10 jam ago

Polisi Ringkus Penganiaya Warga Ulee Kareng Hingga Telinga Putus

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Muhammad Yudhi (36), warga Gampong Lamteh, Kecamatan Ulee Kareng, Kota Banda…

10 jam ago

Bayi yang Ditemukan di Masjid Langsa Meninggal Dunia

Analisaaceh.com, Langsa | Bayi laki-laki yang ditemukan warga di Masjid Baiturrahman, Gampong Buket Meutuah, Kecamatan…

13 jam ago