Categories: NANGGROENEWS

Penembakan KKB di Aceh Secara Terbuka Menimbulkan Trauma Lama Masyarakat

Analisaaceh.com | Penembakan secara tepat, cepat dan terukur aparat Kepolisian terhadap anggota KKB Aceh telah memakan korban yang telah menewaskan 4 anggota termasuk Abu Razak selaku pimpinan, pada kamis (19/9/2019).

Pemerhati Resolusi Konflik Asia Tenggara, Muhammad Ichsan mengatakan kejadian itu menimbulkan luka lembar baru di mata masyarakat Aceh.

“Penembakan secara terbuka di depan masyarakat Aceh dalam menindak pelaku KKB sangat mengejutkan warga, dan itu dapat membuka kembali traumatik masyarakat Aceh ” ujar Pemuda Aceh Asal Lhokseumawe tersebut di Jakarta, Jumat (20/9).

Mahasiswa Pascasarjana Universitas Indonesia yang sedang menempuh ilmu Kajian Asia Tenggara pertama Asal Aceh tersebut menambahkan, bahwa penembakan secara terbuka bahkan tersebarnya foto pihak pelaku menjadi konsumsi umum yang dapat menciptakan ketakutan baru di mata masyarakat Aceh bahkan Internasional.

Baca Juga : Ini Identitas KKB Abu Razak Cs Yang Tewas di Pijay

“Akibatnya dapat mengecap Aceh tetap bukan sebagai wilayah yang 100% aman bagi pihak pihak investor, bahkan oknum oknum ‘penggoreng’ isue terus mendeskreditkan Aceh sebagai wilayah tak aman,” tutupnya.

Kontak tembak antara aparat keamanan dengan kelompok bersenjata pimpinan Abu Razak tersebut terjadi di Jalan Banda Aceh-Medan tepatnya di Keude Trieng Gadeng, Pidie Jaya yang menewaskan 4 anggota KKB termasuk salah satunya Pimpinan KKB Abu Razak.

Editor : Fatihul Jihad

Redaksi

Editor Analisaaceh.com

Komentar

Recent Posts

KIP Banda Aceh Sebut Hanya Satu Paslon Penuhi Syarat Jalur Independen

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Komisi Independen Pemilihan (KIP) Banda Aceh menyatakan bahwa hanya satu pasangan…

8 jam ago

Langgar Kode Etik, Anggota KIP Langsa Dipecat DKPP RI

Analisaaceh.com, Jakarta | Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu Republik Indonesia (DKPP RI) memutuskan secara tetap terhadap…

8 jam ago

1015 Atlet Aceh Siap Mengikuti PON XXI Aceh-Sumut

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Sebanyak 1015 Atlet siap mengikuti Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 yang…

2 hari ago

Longsor dan Banjir di Aceh Selatan, 8.142 Jiwa Terdampak

Analisaaceh.com, Tapaktuan | Hujan deras yang mengguyur wilayah Kabupaten Aceh Selatan, mengakibatkan 19 gampong dalam…

2 hari ago

KIP Pastikan Tidak Ada Calon Bupati Independen Daftar Pilkada Abdya

Analisaaceh.com, Blangpidie | Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Barat Daya (Abdya) memastikan tidak ada Bakal…

2 hari ago

Mahasiswa Demo di Depan Kantor Gubernur, Minta Ketua BRA Dicopot

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Sejumlah massa yang tergabung dalam Aliansi Masyarakat Mahasiswa Peduli Perikanan Aceh…

2 hari ago