Categories: HukumNEWS

Polres Batubara Melakukan Razia K2YD Cegah Peredaran Narkoba

Analisaaceh.com, BATUBARA | Polres Batubara Satres Narkoba berkerjasama dengan Satlantas melakukan Operasi Razia Gabungan K2YD untuk mengantisipasi transitnya Narkoba di Jalinsum Kabupaten Batu Bara.

Kasat Narkoba AKP Hendri Bintang Tobing. SH yang melalui Kasubag Humas Aiptu Ismunazir kepada wartawawan, Rabu (18/3/2020) pagi menyampaikan, Razia Gabungan untuk antisipasi adanya pengedaran narkoba melalui jalur darat jalan Lintas provinsi Sumatera Utara KM, 109, Kecamatan Lima Puluh, Kabupaten Batu Bara.

“Razia Gabungan Satnarkoba bersama Satlantas berdasarkan Intruksi Kapolres Batubara AKBP Ikhwan,” kata Ismunazir.

Kasat Narkoba Polres Batubara AKP Hendri Bintang Tobing. SH menjelaskan bahwa kegiatan ini akan kita gagalkan terus sampai jaringan narkoba atau bandar narkoba,tidak ada ruang masuk ke Kabupaten Batu Bara.

“Saya tegaskan akan sikat bersih bagi bandar ataupun pengedar serta jaringan Narkoba yang ada di wilayah hukum Polres Batubara,” Ucap Kasat Narkoba AKP Hendri Bintang Tobing. SH.

Berdasarkan Intruksi Kapolres Batubara AKBP Ikhwan, pihaknya akan terus melakukan Operasi Rutin di Objek Vital dan pintu masuknya bagi Jaringan narkoba ataupun Bandar narkoba yang melalui jalur Laut maupun jalur Darat yang melintasi Diwilayah Hukum Polres Batubara.

“Kami tetap melakukan razia rutin sebagaimana diintruksikan bapak Kapolres guna mencegah masuknya barang haram tersebut ke wilayah hukum polres batubara,” Tegasnya..

Redaksi

Editor Analisaaceh.com

Komentar

Recent Posts

Kepala Biro Setda Sebut Gubernur Aceh dalam Kondisi Sehat

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Kepala Biro Administrasi Pimpinan Setda Aceh, Akkar Arafat, menegaskan kondisi Gubernur…

12 jam ago

Ini Lokasi Pemondokan Jemaah Haji Aceh Selama di Makkah

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kanwil Kemenag) Aceh, H Azhari menyampaikan…

12 jam ago

Gubernur Aceh Muzakir Manaf Jalani Pemeriksaan Medis di Singapura

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Gubernur Aceh, Muzakkir Manaf atau Muallem, dikabarkan sedang menjalani perawatan medis…

15 jam ago

Bupati Abdya Resmikan Rumah Singgah di Banda Aceh

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Bupati Aceh Barat Daya (Abdya), Dr Safaruddin meresmikan rumah singgah "Sigupai…

19 jam ago

Ketua Komisi V DPR Aceh Siap Tindak Perusahaan Pelanggar Hak Buruh

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Ketua Komisi V DPR Aceh, Rijaluddin, menegaskan komitmennya dalam memperjuangkan perlindungan…

19 jam ago

Peringati Hari Buruh Sedunia, Pekerja di Aceh Minta Tujuh Hal

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Memperingati Hari Buruh Internasional (May Day), Aliansi Buruh Aceh menggelar aksi…

21 jam ago