Categories: NEWSPIDIE

Satu Rumah Warga di Pidie Ludes Terbakar

Analisaaceh.com, Sigli | Satu unit rumah warga di Gampong Mee Keurumon Waido, Kecamatan Pekan Baro, Kabupaten Pidie ludes terbakar pada Senin (11/7/2022) sekitar pukul 17.30 WIB.

Rumah tersebut merupakan milik Tgk Harmani (47). Dalam peristiwa itu, barang berharga beserta sepeda motor milik korban ikut hangus dilalap api.

Kepala bidang kedaruratan dan logistik (Darlog) BPBD Pidie, Nasruddin mengatakan, kebakaran itu diketahui setelah api membesar di atas rumah, melihah hal itu warga langsung menghubung pos pemadam kebakaran mengingat angin yang sangat kencang.

“Kita langsung menuju lokask dengan enam unit armada damkar pos Kota Sigli namun rumah tersebut tidak bisa diselamatkan,” ujarnya.

Nasruddin menyebutkan, api baru berhasil dipadamkan pada puk 18.45 WIB dan tingkat kebakaran 100 persen.

“Taksiran kerugian diperkirakan lebih kurang Rp90 juta, barang-barang dapur hangus terbakar, AC, kulkas, dan sepeda motor hangus terbakar. Untuk penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan,” kata Nasruddin.

Editor : Nafrizal
Rubrik : NEWS
Naszadayuna

Komentar

Recent Posts

Presiden Prabowo dan Pemerintah Aceh Diminta Awasi Pemulihan Hak Korban HAM

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Pemulihan hak-hak korban pelanggaran hak asasi manusia berat (PHB) di Aceh…

17 menit ago

UMKM Expo Abdya 2025, Ajang Lestarikan Seni dan Budaya Lokal

Analisaaceh.com, Blangpidie | Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Barat Daya (Abdya) melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan…

19 menit ago

Aceh Catat Investasi Rp4,16 Triliun pada Triwulan III 2025

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Pemerintah Aceh melalui Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu…

33 menit ago

Dua Nelayan Abdya Selamat Setelah 6 Hari Terombang-ambing di Laut Aceh Singkil

Analisaaceh.com, Blangpidie | Dua nelayan warga asal Gampong Pulau Kayu Kecamatan Susoh Kabupaten Aceh Barat…

2 hari ago

PBA dan MPI STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh Berhasil Kantongi Akreditasi Unggul dan Baik Sekali

Analisaaceh.com, Meulaboh | Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Teungku Dirundeng Meulaboh meraih capaian baru dalam…

2 hari ago

Mualem Tetapkan Pedoman Reparasi Korban Konflik Aceh

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Pemerintah Aceh resmi menetapkan Pedoman Pelaksanaan Reparasi Penyelesaian Non-Yudisial Pelanggaran HAM…

2 hari ago