Categories: BANDA ACEHNEWS

Sudah Vaksin COVID-19?, Begini Cara Cek dan Unduh Sertifikatnya

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Kepala Dinas Kesehatan Kota Banda Aceh Lukman, SKM., M.Kes mengatakakan warga Kota Banda Aceh yang telah menerima dosis vaksin dapat mengunduh (download) sertifikat vaksin Covid-19 secara online.

Dikatakannya, bagi masyarakat yang sudah melakukan vaksin Covid-19 akan langsung mendapatkan sertifikat.

“Selain mendapatkan Kartu Vaksinasi Covid-19 ada sertifikat yang bisa diunduh juga,” tutur Lukman Selasa (27/7).

Adapun untuk mengunduh sertifikat vaksinasi Covid-19, dapat dilakukan dengan membuka website https://pedulilindungi.id/

“Masuk atau login dulu ke akun Peduli Lindungi, jika belum punya akun bisa buat akun dulu,” jelasnya.

Selanjutnya, katanya, setelah login, unduh sertifikatnya dengan masuk ke menu Sertifikat.

“Selesai mengunduh, jangan lupa keluar dari akun (logout) dan jangan lupa kartu dan sertifikatnya tidak diumbar di media sosial, karena ada banyak informasi pribadi yang ada di dalamnya,” tutup Lukman.

Redaksi

Editor Analisaaceh.com

Komentar

Recent Posts

Tanah Longsor dan Pohon Tumbang di Aceh Selatan Tutup Akses Jalan

Analisaaceh.com, Tapaktuan | Hujan deras yang melanda Aceh Selatan sejak kemarin menyebabkan tanah longsor dan…

7 jam ago

Ratusan Calon PPK Pilkada Kota Banda Aceh 2024 Ikuti Ujian Tulis CAT

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Ratusan peseta calon panitia pemilihan kecamatan (PPK) Pilkada 2024 mengikuti tes…

7 jam ago

Ekonomi Aceh Tahun 2024 Mengalami Pertumbuhan 4,82 Persen

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Berdasarkan data Badan Pusat Statistik Aceh, Ekonomi Aceh triwulan I Tahun…

7 jam ago

Daftar Sebagai Bacalon Bupati, Ketua NasDem: Safaruddin Anak Muda yang Mampu Berikan Perubahan Nyata untuk Abdya

Analisaaceh.com, Blangpidie | Dr Safaruddin, S.Sos MSP, resmi mendaftar ke Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai…

8 jam ago

242 Peserta Calon PPK Kota Langsa Ikuti Tes CAT

Analisaaceh.com, Langsa | Sebanyak 242 warga Kota Langsa mengikuti ujian Computer Assisted Test (CAT) untuk…

8 jam ago

Kecelakaan Beruntun di Kota Langsa, Seorang Bayi Meninggal Dunia

Analisaaceh.com, Langsa | Kecalakan beruntut melibatkan empat unit mobil terjadi di Jalan Medan - Banda…

9 jam ago