Categories: NEWS

Tgk. H. Tun Bulqaini Tanjungan “Gerakan Bela Ulama Aceh” Untuk Ustad Abdul Somad

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Video ceramah Ustad Abdul Somad yang menjawab pertanyaan salah seorang jamaah tentang salib berbuntut pada pelaporan dirinya ke Polda NTT dan Polda Metro Jaya.

Laporan disampaikan ke polisi karena ceramah Ustaz Somad dianggap mengganggu ketertiban umum dan dinilai berpotensi menimbulkan keributan di publik.

Menyikapi pelaporan atas Ustad Abdul Somad, sejumlah Ormas, OKP, Organisasi Mahasiswa yang tergabung dalam Gerakan Bela Ulama di Aceh akan menggelar aksi dukungan terhadap Ustad Abdul Somad yang di rencakan pada hari Juma’t (23/8) di halaman Mesjid Raya yang di koordinir oleh Sumardi.

Aksi dukungan terhadap Ustad Abdul Somad mendapat dukungan dari tokoh agama dan ulama, salah satunya Pimpinan Lembaga pendidikan Islam (Markaz Islah Al-Aziziyah) Tkg. H. Tu Bulqaini Tanjungan.

Dalam wawancaranya dengan AnalisaAceh beliau mengatakan pihak yang menuduh caramah Ustad Abdul Somad memecah belah persatuan dalam keberagaman kepercayaan ini tidak berdasar. Apa yang di sampaikan dalam ceramah dalam kontek Aqidah umat Islam bukan mengupas agama lain imbuhnya.

Saya katakan bahwa mereka yang mempersoalkan ceramah Ustad Abdul Somad adalah orang/kelompok yang anti demokrasi dan ingin memecahkan belah persatuan demokrasi.

Gerakan Bela Ulama hari ini memberikan dukungan terhadap Ustad Abdul Somad, kedepan jika ada lagi Ulama yang di persoalkan oleh kelompok yang ingin memecah belah kesatuan dan persatuan kita akan berikan dukungan yang sama. 

Redaksi

Editor Analisaaceh.com

Komentar

Recent Posts

Lima Ruko di Gampong Lambheu, Aceh Besar Terbakar

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Sebanyak lima ruko tempat usaha di Gampong Lambheu, Simpang Lampu Merah…

10 jam ago

Terima Aspirasi Masyarakat Trumon Raya, Abu Heri: Hal Ini akan jadi Prioritas Saya

Analisaaceh.com, Tapaktuan | Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) dari Fraksi Partai Aceh (PA), T.…

14 jam ago

KIP Lhokseumawe Sukses Gelar Debat Kedua Calon Wali Kota

Analisaaceh.com, Lhokseumawe | Komisi Independen Pemilihan (KIP) Lhokseumawe sukses menyelenggarakan debat kedua calon Wali Kota…

14 jam ago

Dispora Aceh Latih 100 Pemuda Jadi Entrepreneur Kreatif dan Inovatif

Analisaaceh.com, Lhokseumawe | Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Aceh bekerja sama dengan Development for…

15 jam ago

96 dan 52 TPS di Aceh Berpotensi Intimidasi dan Kekerasan

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Panitia Pengawasan Pemilihan Aceh (Panwaslih) Aceh memetakan potensi Tempat Pemungutan Suara…

17 jam ago

MPU Aceh Perbolehkan Pilih Kotak Suara Kosong

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Aceh telah mengeluarkan fatwa yang menyatakan bahwa…

17 jam ago