Categories: ACEH SELATANNEWS

Warga Aceh Selatan Temukan Kerangka Manusia di Sungai Menggamat

Analisaaceh.com, Tapaktuan | Warga Gampong Sarah Baru, Kecamatan Kluet Tengah, Kabupaten Aceh Selatan digegerkan dengan penemuan kerangka manusia di Alur Campli sungai Mengamat, Selasa (10/1/2023) sekira pukul 09.00 WIB.

Kapolres Aceh Selatan, AKBP Nova Suryandaru melalui Kapolsek Kluet Tengah, Ipda Marwazi Lubis mengatakan, mayat yang sudah menjadi kerangka berjenis kelamin laki-laki itu ditemukan oleh saksi bernama Muhammad Haris dan Maliki warga setempat dan diberitahukan kepada polisi.

“Menerima informasi itu, tim yang terdiri dari TNI/POLRI, BPBD dan dibantu oleh warga melakukan evakuasi dan langsung dibawa ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Yuliddin Away Tapaktuan,,” ungkapnya.

“Untuk identitas belum diketahui dan hingga saat ini tim masih melakukan penyelidikan,” pungkasnya.

Editor : Nafrizal
Rubrik : ACEH SELATAN
Ahlul Zikri

Komentar

Recent Posts

Dua Nelayan Abdya Selamat Setelah 6 Hari Terombang-ambing di Laut Aceh Singkil

Analisaaceh.com, Blangpidie | Dua nelayan warga asal Gampong Pulau Kayu Kecamatan Susoh Kabupaten Aceh Barat…

2 hari ago

PBA dan MPI STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh Berhasil Kantongi Akreditasi Unggul dan Baik Sekali

Analisaaceh.com, Meulaboh | Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Teungku Dirundeng Meulaboh meraih capaian baru dalam…

2 hari ago

Mualem Tetapkan Pedoman Reparasi Korban Konflik Aceh

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Pemerintah Aceh resmi menetapkan Pedoman Pelaksanaan Reparasi Penyelesaian Non-Yudisial Pelanggaran HAM…

2 hari ago

Aceh Fokus Tertibkan Tambang Ilegal di Tiga Kabupaten

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Pemerintah Aceh menetapkan tiga kabupaten, yakni Aceh Barat, Nagan Raya, dan…

3 hari ago

Perempuan Paralegal Aceh Desak Redefinisi Tambang Rakyat

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Sejumlah perempuan paralegal dari berbagai wilayah di Aceh yang tergabung dalam…

4 hari ago

Perjalanan Prof Juwaini, Anak Nelayan Jadi Guru Besar

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Dalam prosesi penyerahan Keputusan Menteri Agama (KMA) bagi Guru Besar rumpun…

4 hari ago