Categories: NEWS

Waspadai Omnicron, Kapolda Aceh Minta Masyarakat Tunda Liburan Tahun Baru

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Untuk mengantisipasi meningkatnya jumlah kasus penyebaran Covid-19 varian baru omnicron, masyarakat diminta menahan diri untuk tidak melaksanakan liburan saat tahun baru.

Hal tersebut dinilai berpotensi menimbulkan kerumunan, yang tentunya akan sangat berpeluang untuk meningkatnya penyebaran Covid-19, terlebih varian baru omnicron.

Baca Juga: Polda Aceh: Setiap Pelayanan Publik Harus Tunjukkan Sertifikat Vaksin

“Mari tunda dahulu rencana liburan di tahun baru demi keselamatan bersama. Varian baru omnicron penyebaran sangat cepat bila prokes diabaikan,” kata Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Ahmad Haydar, S.H., M.M, Selasa (28/12/2021).

Mantan Kapuslabfor Polri itu juga tetap mengimbau agar masyarakat tidak lengah dan memperioritaskan Prokes serta tidak bepergian ke daerah lain bila bukan untuk keperluan mendesak.

Baca Juga: Kapolda Aceh Harap Dana BTT Dapat Digunakan Untuk Bansos Vaksinasi

“Kita harus menahan diri. Ini adalah bentuk ikhtiar kita dalam mewujudkan Aceh Sehat dan Ekonomi Pulih,” pungkasnya.

Editor : Nafrizal
Rubrik : NEWS
Redaksi

Editor Analisaaceh.com

Komentar

Recent Posts

Ratusan Rohingya Dipindahkan dari BMA Banda Aceh

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Ratusan etnis Rohingya yang sebelumnya telah menempati Balai Meseuraya Aceh (BMA)…

3 jam ago

Pertanahan Kota Langsa Gelar Seminar Seni Jurnalistik Era Digital

Analisaaceh.com, Langsa | Kantor Pertanahan Kota Langsa menggelar seminar strategi komunikasi di lingkungan instansi setempat…

3 jam ago

PJ Gubernur Aceh Lantik Azhari Sebagai PJ Wali Kota Subulussalam

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Penjabat Gubernur (PJ) Aceh Bustami Hamzah melantik Azhari sebagai Penjabat Wali…

22 jam ago

25 Anggota PPK Kota Langsa Dilantik

Analisaaceh.com, Langsa | Sebanyak 25 anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dalam wilayah Kota Langsa untuk…

22 jam ago

SBA Kirimkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Terdampak Kekeringan di Lhoknga

Analisaaceh.com, Aceh Besar | PT Solusi Bangun Andalas (SBA) mendistribusikan air bersih kepada warga yang…

1 hari ago

Hanya 13 Kabupaten di Aceh Memiliki Pasangan Calon Independen

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh mengatakan bahwa hanya 13 kabupaten/kota yang…

1 hari ago