Analisaaceh.com, Kualasimpang | Website resmi milik Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten Aceh Tamiang (DPRK) diduga diretas oleh hacker hingga tidak dapat diakses oleh publik.
Website yang beralamat https://dprk.acehtamiangkab.go.id/ itu menampilkan halaman depan dengan bahasa celaan terhadap pemerintah. Bahkan hal ini masih berlangsung hingga Kamis (16/6/2022) dini hari.
Di halaman depan website terlihat gambar dua orang yang sedang memotret dan mencoret dengan bertuliskan kata kotor.
Selain itu juga terlihat latar belakang warna hitam serta tulisan “Hacked by UCEN HAXOR Ft QUEEN FITRII. Bosan Dengan PPKM!!, Bosan Juga Melihat Tingkah Para Aparat Yang SeEnaknya Dengan Rakyat Kecil” serta sejumlah tagar.
Hingga berita ini ditayangkan, Humas Sekretariatan DPRK Aceh Tamiang belum memberikan keterangan resmi terkait website tersebut diretas. (Chairul)
Analisaaceh.com, Banda Aceh | Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) resmi membentuk susunan keanggotaan alat kelengkapan…
Analisaaceh.com, Meuredue | Penyidik Subdit Tipidter Ditreskrimsus Polda Aceh menyerahkan dua tersangka kasus illegal logging…
Analisaaceh.com, Banda Aceh | Tim Pemenangan Pasangan Calon (Paslon) Gubernur nomor urut 01, Bustami Hamzah…
Analisaaceh.com, Suka Makmue | Satreskrim Polres Nagan Raya menangkap MS (53), terduga pelaku penembakan warga…
Analisaaceh.com, Lhokseumawe | Atlit tunggal putri SMPN 1 Lhokseumawe akan menantang atlit SMPN 1 Arun…
Analisaaceh.com, Banda Aceh | Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA), Zulfadli, secara resmi melantik dan…
Komentar