Categories: TEKNOLOGI

Aplikasi Google Ini Sedot Kuota Bergiga-giga

ANALISAACEH.COM, Sejumlah pengguna aplikasi Google News for Android melaporkan penggunaan data yang sangat besar dari aplikasi tersebut.

Berdasarkan belasan laporan yang muncul di Google News Help Forum, ternyata pengguna sudah mengalami anomali ini sejak Juni lalu. Pihak Google News menyebut sudah mengetahui dan memverifikasi masalah ini saat itu, dan mengaku tengah memperbaikinya, namun sampai saat ini masalahnya masih terjadi.

Dikutip dari The Verge, Selasa (23/10/2018), seorang bernama Zach Dowdle menceritakan pengalamannya dalam menggunakan Google News, berikut sejumlah screenshot dari aplikasi dan penggunaan data WiFi-nya.

“Aplikasi Google News secara acak menyedot jumlah data di background dengan jumlah yang sangat besar tanpa sepengetahuan pengguna. Aplikasi ini menyedot data sebesar 12 GB dari ponselku selama saya tidur dan tak terhubung dengan WiFi. hal ini membuat tagihan kelebihan penggunaan sebesar USD 75,” tulis Dowdle.

Hal senada juga diungkap oleh sejumlah pengguna lain, yang menyebut aplikasi ini menyedot kuota data seluler meskipun opsi ‘Download via WiFi’ sudah dinyalakan. Dalam sejumlah kasus yang ekstrim, aplikasi tersebut menyedot sampai dengan data sebesar 24 GB.

Rizha

COE & Founder analisaaceh.COM

Komentar

Recent Posts

Anies – Muhaimin Ucapkan Terimakasih ke Masyarakat Aceh

Analisaaceh.com , Banda Aceh | Mantan calon presiden (Capres) Anies Baswedan dan calon wakil presiden…

10 jam ago

Warga Melaporkan Pengguna Narkoba via WhatsApp, 6 Pelaku diCiduk

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Menindaklanjuti laporan warga, Satres Narkoba Polresta Banda Aceh melakukan penindakan dan…

10 jam ago

Harga Anjlok Hingga Sepi Pembeli, Nelayan Lampulo Terpaksa Buang Ikan

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Harga ikan di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Lampulo tergolong murah, sehingga…

1 hari ago

KIP Langsa Tetapkan Perolehan Kursi Calon DPRK Terpilih

Analisaaceh.com, Langsa | Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kota Langsa menetapkan perolehan kursi partai dan 25…

1 hari ago

Bayi Laki-laki Ditemukan Warga di Dalam Kamar Mandi Masjid di Langsa

Analisaaceh.com, Langsa | Warga di sekitar Masjid Baiturrahman, Gampong Buket Meutuah, Kecamatan Langsa Timur, Kota…

2 hari ago

LPSE Error, KAPPRA Lakukan Protes di Depan Kantor Gubernur

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Massa dari Kesatuan Aksi Pemuda Peduli Rakyat Aceh (KAPPRA) melakukan protes…

2 hari ago