Categories: GadgetTEKNOLOGI

Sejumlah Ponsel Turun Harga, Berikut Daftar Harga Smartphone Samsung

Analisaaceh.com | Beberapa smartphone Samsung, belakangan mengalami penurunan harga, namun sebagiannya masih bertahan.

Seperti halnya Samsung Galaxy S, Galaxy M, Galaxy Note, dan Galaxy A, yang telah mengalami penurun sejak akhir Maret lalu.

Harga ponsel tersebut dapat dilihat langsung di sejumlah toko belanja online resmi Samsung seperti Tokopedia, Shopee, dan Blibli.com yang mengalami penurunan.

Sebagaiman yang diketahui, belakangan ini Samsung gencar-gencarnya merilis ponsel terbarunya yang diperuntukkan kepada berbagai kalangan pengguna, seperti Galaxy S dan Note, Galaxy A, Galaxy M. Begitupun hargaa, sesuai dengan tipe dan bervariasi.

Sementara ponsel yang masih bertahan harganya yaitu Galaxy S20, Galaxy S10 Lite dan Note 10 Lite. Ponsel ini memang baru dirilis awal tahun 2020.

Adapun daftar harga samsung yang mengalami penurunan harga dan yang masih bertahan yaitu:

  Harga Peluncuran Harga Baru
Galaxy S10 Rp 12.999.000 (8 GB/128 GB) Rp 10.999.000 (8 GB/128 GB)
Galaxy S10 Plus Rp 13.999.000 (8 GB/128 GB)
Rp 18.499.000 (8 GB/512 GB)
Rp 23.999.000 (12 GB/1 TB)
Rp 11.999.000 (8 GB/128 GB)
Rp 15.499.000 (8 GB/512 GB)
Rp 19.999.000 (12 GB/1 TB)
Galaxy S10e Rp 10.499.000 (6 GB/128 GB) Rp 10.499.000 (6 GB/128 GB)
Galaxy S10 Lite Rp 8.999.000 (8 GB/128 GB) Rp 8.999.000 (8 GB/128 GB)
Galaxy S20 Rp 12.999.000 (8 GB/128 GB) Rp 12.999.000 (8 GB/128 GB)
Galaxy S20 Plus Rp 14.499.000 (8 GB/128 GB) Rp 14.499.000 (8 GB/128 GB)
Galaxy S20 Ultra Rp 18.499.000 (12 GB/128 GB) Rp 18.499.000 (12 GB/128 GB)
Galaxy Note 10 Rp 13.999.000 (8 GB/256 GB) Rp 12.299.000 (8 GB/256 GB)
Galaxy Note 10 Plus Rp 16.499.000 (12 GB/256 GB)
Rp 18.999.000 (12 GB/512 GB)
Rp 14.699.000 (12 GB/256 GB)
Rp 17.499.000 (12 GB/512 GB)
Galaxy Note 10 Lite Rp 8.199.000 (8 GB/128 GB) Rp 8.199.000 (8 GB/128 GB)

Harga Galaxy A series

  Harga Peluncuran Harga Baru
Galaxy A01 Rp 1.499.000 (2 GB/16 GB) Rp 1.499.000 (2 GB/16 GB)
Galaxy A10s Rp 1.899.000 (2 GB/32 GB) Rp 1.649.000 (2 GB/32 GB)
Galaxy A20s Rp 2.499.000 (3 GB/32 GB)
Rp 2.799.000 (4 GB/64 GB)
Rp 2.199.000 (3 GB/32 GB)
Rp 2.499.000 (4 GB/64 GB)
Galaxy A30s Rp 3.299.000 (4 GB/64 GB) Rp 2.899.000 (4 GB/64 GB)
Galaxy A50s Rp 4.099.000 (4 GB/64 GB)
Rp 4.899.000 (6 GB/128 GB)
Rp 3.299.000 (4 GB/64 GB)
Rp 3.999.000 (6 GB/128 GB)
Galaxy A51 Rp 4.399.000 (6 GB/128 GB)
Rp 4.699.000 (8 GB/128 GB)
Rp 4.399.000 (6 GB/128 GB)
Rp 4.699.000 (8 GB/128 GB)
Galaxy A70 Rp 5.799.000 (6 GB/128 GB) Rp 3.999.000 (6 GB/128 GB)
Galaxy A71 Rp 6.099.000 (8 GB/128 GB) Rp 6.099.000 (8 GB/128 GB)
Galaxy A80 Rp 9.499.000 (8 GB/128 GB) Rp 7.499.000 (8 GB/128 GB)

Harga Galaxy M series

  Harga Peluncuran Harga Baru
Galaxy M10 Rp 1.699.000 (2 GB/16 GB) Rp 1.429.000 (2 GB/16 GB)
Galaxy M20 Rp 2.799.000 (3 GB/32 GB) Rp 2.639.000 (3 GB/32 GB)
Galaxy M30 Rp 3.399.000 (4 GB/64 GB) Rp 2.445.000 (4 GB/64 GB)
Galaxy M30s Rp 3.299.000 (4 GB/64 GB) Rp 2.949.000 (4 GB/64 GB)
Galaxy M31 Rp 3.699.000 (6 GB/128 GB) Rp 3.699.000 (6 GB/128 GB)
Maheza

Komentar

Recent Posts

Presiden Prabowo dan Pemerintah Aceh Diminta Awasi Pemulihan Hak Korban HAM

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Pemulihan hak-hak korban pelanggaran hak asasi manusia berat (PHB) di Aceh…

10 jam ago

UMKM Expo Abdya 2025, Ajang Lestarikan Seni dan Budaya Lokal

Analisaaceh.com, Blangpidie | Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Barat Daya (Abdya) melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan…

10 jam ago

Aceh Catat Investasi Rp4,16 Triliun pada Triwulan III 2025

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Pemerintah Aceh melalui Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu…

10 jam ago

Dua Nelayan Abdya Selamat Setelah 6 Hari Terombang-ambing di Laut Aceh Singkil

Analisaaceh.com, Blangpidie | Dua nelayan warga asal Gampong Pulau Kayu Kecamatan Susoh Kabupaten Aceh Barat…

3 hari ago

PBA dan MPI STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh Berhasil Kantongi Akreditasi Unggul dan Baik Sekali

Analisaaceh.com, Meulaboh | Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Teungku Dirundeng Meulaboh meraih capaian baru dalam…

3 hari ago

Mualem Tetapkan Pedoman Reparasi Korban Konflik Aceh

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Pemerintah Aceh resmi menetapkan Pedoman Pelaksanaan Reparasi Penyelesaian Non-Yudisial Pelanggaran HAM…

3 hari ago