Wiranto Ditusuk Saat Berkunjung ke Pandeglang

Analisaaceh.com, Jakarta | Menko Polhukam, Wiranto diserang oleh seorang pria dengan membawa senjata tajam di Pandeglang, Banten, Kamis (10/10/2019).

Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Dedi Prasetyo mengatakan, Wiranto diserang saat sedang berkunjung ke Pandeglang, dan pelaku telah diamankan oleh pihak Kepolisian.

“Ya untuk pelaku sudah diamankan,” ungkap.

Dilansir detik.com, Wiranto tampak ditandu ke RSUD Pandeglang, Banten. Terlihat ada perban penutup luka di perut bagian kanan. Diduga Wiranto kena tusukan. Selain Wiranto Kapolsek yang berada di dekat Wiranto juga terluka akibat serangan itu.

Wiranto diserang saat kunjungan kerja ke Pandeglang, sesaat setelah turun dari mobil, saat bersalaman dengan polisi.

Sumber : Detik.com

Redaksi

Editor Analisaaceh.com

Komentar

Recent Posts

Seorang Nenek di Langsa Diduga Jadi Korban Perampokan

Analisaaceh.com, Langsa | Chairani (63) seorang wanita berusia lanjut warga Gampong Timbang Langsa Kecamatan Langsa…

31 menit ago

Ratusan Rohingya Dipindahkan dari BMA Banda Aceh

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Ratusan etnis Rohingya yang sebelumnya telah menempati Balai Meseuraya Aceh (BMA)…

1 hari ago

Pertanahan Kota Langsa Gelar Seminar Seni Jurnalistik Era Digital

Analisaaceh.com, Langsa | Kantor Pertanahan Kota Langsa menggelar seminar strategi komunikasi di lingkungan instansi setempat…

1 hari ago

PJ Gubernur Aceh Lantik Azhari Sebagai PJ Wali Kota Subulussalam

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Penjabat Gubernur (PJ) Aceh Bustami Hamzah melantik Azhari sebagai Penjabat Wali…

2 hari ago

25 Anggota PPK Kota Langsa Dilantik

Analisaaceh.com, Langsa | Sebanyak 25 anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dalam wilayah Kota Langsa untuk…

2 hari ago

SBA Kirimkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Terdampak Kekeringan di Lhoknga

Analisaaceh.com, Aceh Besar | PT Solusi Bangun Andalas (SBA) mendistribusikan air bersih kepada warga yang…

2 hari ago