Categories: SUMUT

Pemukiman Padat Penduduk di Belawan Hangus Dilalap si Jago Merah

Analisaaceh.com, MEDAN | Kebakaran kembali terjadi di pemukiman padat penduduk Jl Beliton Kelurahan Belawan II Kecamatan Medan Belawan, Selasa (1/10/2019) Dini hari.

Sejumlah mobil pemadam kebakaran dari Pemko Medan dikerahkan dan dibantu warga berusaha memadamkan api yang terlihat membesar.

Sedangkan Sebahagian warga yang rumahnya ikut terbakar hanya menatap pasrah, Belom tau pasti penyebab kebakaran itu terjadi.

“Benar bang, baru aja terjadi kebakaran di jl beliton belawan, tapi belom tau pasti penyebab terbakar dan korban jiwa juga belum diketahui, ” kata Irwansyah salah seorang warga dilokasi.

Redaksi

Editor Analisaaceh.com

Komentar

Recent Posts

Dua Anggota Pengganti Antar Waktu DPRA Dilantik

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA), Zulfadli, secara resmi melantik dan…

4 jam ago

Molor Satu Jam, Rapat Paripurna DPRK Abdya Ditunda

Analisaaceh.com, Blangpidie | Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Aceh Barat Daya (Abdya) pada…

5 jam ago

Lima Ruko di Gampong Lambheu, Aceh Besar Terbakar

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Sebanyak lima ruko tempat usaha di Gampong Lambheu, Simpang Lampu Merah…

21 jam ago

Terima Aspirasi Masyarakat Trumon Raya, Abu Heri: Hal Ini akan jadi Prioritas Saya

Analisaaceh.com, Tapaktuan | Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) dari Fraksi Partai Aceh (PA), T.…

1 hari ago

KIP Lhokseumawe Sukses Gelar Debat Kedua Calon Wali Kota

Analisaaceh.com, Lhokseumawe | Komisi Independen Pemilihan (KIP) Lhokseumawe sukses menyelenggarakan debat kedua calon Wali Kota…

1 hari ago

Dispora Aceh Latih 100 Pemuda Jadi Entrepreneur Kreatif dan Inovatif

Analisaaceh.com, Lhokseumawe | Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Aceh bekerja sama dengan Development for…

1 hari ago