Categories: NEWS

BPKS Meminta Lahan PSN Pelabuhan Balohan Segera Dikosongkan

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Badan Penguasaan Kawasan Sabang (BPKS) berharap dapat menyelesaikan Proyek Strategis Nasional (PSN) berupa pekerjaan pembangunan dan Revitalisasi Pelabuhan Penyebrangan Nasional Balohan dengan meminta agar lahan tersebut dikosongkan.

Hal ini dikatakan oleh Kuasa Hukum BPKS, Mohd Jully Fuady bahwa pihaknya telah menyelesaikan proses hukum dimana telah menitipkan ganti rugi sebesar Rp10.592.970.610,00 di Pengadilan Negeri Sabang sesuai dengan keputusan dari Mahkamah Agung.

“Jadi Mahkamah Agung mengabulkan gugatan penggugat yaitu Judex Yuris dengan itu ganti rugi telah kami titipkan di PN Sabang,” ujarnya saat konferensi pers di BPKS Sabang Senin (23/10/2023).

Adapun luas lahan Tanah tersebut 13.759m2 dan bangunan seluas 2.466.737 m. Dimana dalam sengketa ini terdapat tiga penggugat dan 33 orang tergugat.

Dimana lahan tersebut nantinya akan digunakan untuk membangunkan lahan parkir pelabuhan yang nantinya akan memuat hingga 200 kendaraan roda empat.

“Gugatan tersebut secara proses hukum sudah selesai, namun karena masih ada yang belum mengosongkan lahan, proyek ini terhadap,” katanya.

Oleh karena itu ia berharap pembangunan ini segera terselesaikan dan ia meminta untuk masyarakat yang masih menempati agar lahan tersebut dikosongkan hingga akhir November.

Naszadayuna

Komentar

Recent Posts

Gelapkan Sejumlah Motor, Warga asal Aceh Utara Ditangkapa

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Seorang buruh harian lepas asal Aceh Utara berinisial SY (32) ditangkap…

3 jam ago

Dipolisikan, Kepala FIF Lhokseumawe: Biarkan Saja

Analisaaceh.com, Lhokseumawe | Kepala FIF Cabang Lhokseumawe, RF (41) menanggapi santai laporan atas dirinya yang…

13 jam ago

Untuk Maksimalkan Kesehatan, Fraksi Abdya Maju Minta Pemkab Tingkatkan Pelayanan di RSUTP

Analisaaceh.com, Blangpidie | Fraksi Abdya Maju di DPRK Aceh Barat Daya (Abdya) meminta pemerintah kabupaten…

15 jam ago

Koalisi Pemantau Temukan Politik Uang dan Narasi Kebencian dalam Pilkada Aceh

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Koalisi Sipil Pemantau Pilkada (KSPP) Aceh menemukan sejumlah pelanggaran krusial yang…

15 jam ago

MPU Aceh Haramkan Foto Pre-Wedding Sebelum Akad Nikah

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Aceh mengeluarkan fatwa tentang Tradisi Tunangan dan…

15 jam ago

KIP Aceh Himbau Pemilih Tidak Membawa HP ke Bilik Suara

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Komisi Independen Pemilihan Aceh (KIP) Aceh mengimbau pemilih untuk tidak membawa…

15 jam ago