Categories: NEWS

4 WNA Asal Prancis Masuk Islam di Masjid Raya Banda Aceh

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Empat orang Warga Negara Asing (WNA) yang berasal dari Prancis resmi masuk Islam dengan mengucapkan kalimat Syahadat di Masjid Raya Baiturrahman pada Jum’at (27/10/2023).

Kasi Kemakmuran Masjid Raya Baiturrahman, Teungku Iskandar HS mengatakan WNA ini merupakan sekeluarga dan satu orang temannya.

“Saya langsung mensyahadatkan mereka dimana mereka masuk Islam atas niat tersendiri, mereka melihat toleransi sehingga beliau ini tertarik dengan Islam,” ujarnya.

Diketahui bahwa WNA yang mualaf ini, sudah berada di Aceh sejak Tahun 1995 namun sempat kembali ke Negaranya dan kini berniat masuk Islam sejak dua hari lalu.

“Mereka juga peselancar disini, jadi dia dua hari yang lalu bilang ke saya mau masuk Islam,” katanya.

Ia juga mengatakan bahwa WNA yang mualaf ini juga merubah namanya menjadi Islami, seperti David diubah menjadi Daud Akbar, Lauren berubah Mahmud.

Naszadayuna

Komentar

Recent Posts

KIP Abdya Bimtek Aplikasi Sirekap Anggota KPPS

Analisaaceh.com, Blangpidie | Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Barat Daya (Abdya) melaksanakan Bimbingan Teknis (Bimtek)…

38 menit ago

Wanita di Aceh Besar Tewas Terjatuh ke Sumur

Analisaaceh.com, Aceh Besar | Seorang wanita paruh baya bernama Yusra (40) di Montasik, Aceh Besar,…

21 jam ago

Komposisi AKD DPRA Terbentuk, Ini Susunannya

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) resmi membentuk susunan keanggotaan alat kelengkapan…

2 hari ago

Penyidik Polda Aceh Serahkan Dua Tersangka Illegal Logging ke Jaksa

Analisaaceh.com, Meuredue | Penyidik Subdit Tipidter Ditreskrimsus Polda Aceh menyerahkan dua tersangka kasus illegal logging…

2 hari ago

Tim Bustami Hamzah Lapor Dua Orang Diduga jadi Provokator Debat Cagub

Analisaaceh.com, Banda Aceh | Tim Pemenangan Pasangan Calon (Paslon) Gubernur nomor urut 01, Bustami Hamzah…

2 hari ago

Polisi Tangkap Terduga Pelaku Penembakan di Nagan Raya

Analisaaceh.com, Suka Makmue | Satreskrim Polres Nagan Raya menangkap MS (53), terduga pelaku penembakan warga…

2 hari ago