ANALISAACEH.COM | Akibat layanan aplikasi WhatsApp mengalami gangguan, tagar #WhatsAppDown di twitter menjadi trending Twitter global, Minggu (19/1/2020).
Hingga berita ini ditayangkan, tagar #WhatsAppDown telah dituliskan sebanyak 98,8 ribu kali ditulis, bahkan memuncaki Trending Topic dunia selama dua jam setelah gangguan WhatsApp.
Ganguan tersebut di mana para pengguna tak dapat mengirim pesan multimedia seperti gambar, GIF, stiker, file, pesan suara (voice note).
Selain itu, pada saat mengalami ganguan, aplikasi WhatApp bahkan tak dapat membuat Status.
Gangguan terjadi secara menyeluruh itu terjadi juga di beberapa negara lainnya seperti Arab Saudi, Malaysia, Pakistan, India dan juga Indonesia.
Hingga pukul 20.00 WIB, sebagian pengguna juga masih terdapat gangguan, namun belum ada keterangan resmi dari pihak WhatsApp.
Analisaaceh.com, Langsa | Polres Langsa memusnahkan 23 kilogram barang bukti narkotika dengan jenis ganja dan…
Analisaaceh.com, Blangpidie | Pelaksanaan ujian seleksi kompetensi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) formasi tahap…
Analisaaceh.com, Langsa | Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Kota Langsa, menggelar…
Analisaaceh.com, Blangpidie | Masyarakat bersama mahasiswa lintas organisasi menggelar unjuk rasa ke PT Lauser Karya…
Analisaaceh.com, Lhokseumawe | Satreskrim Polres Lhokseumawe menangkap tiga tersangka dalam kasus dugaan praktik prostitusi online…
Analisaaceh.com, Banda Aceh | Direktur Eksekutif Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Kota Banda Aceh, Muhammad…
Komentar